1.
Visi
dan Misi
Visi
: MEWUJUDKAN PADUKUHAN PAGER YANG SEJAHTERA
MANDIRI DALAM KEHIDUPAN BERMASYARAKAT, BERSATU, DEMOKRASI SERTA DINAMIS.
Misi
: Meningkatkan Kierja Perangkat Padukuhan dan
Lembaga Padukuhan, Meningkatkan kwalitas Sumber Daya Manusia, dan Mendayagunakan
Sumber Daya Alam
2.
Kondisi
Geografis
a.
Umum
Ø Luas Wilayah :
57 Ha
Ø Tanah Pekarangan :
30 Ha
Ø Tanah Tegalan :
25 Ha
Ø Tanah Kas desa :
2 Ha
b.
Batas Wilayah
Ø Sebelah Utara :
Desa Gading
Ø Sebaelah Timur :
Padukuhan Plembon Lor
Ø Sebelah Selatan :
Padukuhan Plembon Kidul
Ø Sebelah Barat :
Desa Bandung
c.
Kondisi Geografis
Ø Ketinggian dari Permukaan Laut : 150-200 m
Ø Banyaknya Curah Hujan : 2.489,91 mm /tahun
Ø Suhu Udara Rata-rata : 27,7 0C
d.
Kependudukan
1)
Jumlah Penduduk menurut Jenis Kelamin :
Ø Laki-laki :
232 jiwa
Ø Perempuan : 255
jiwa
Ø Jumlah Penduduk : 487 jiwa
2)
Jumlah Penduduk Menurut Pemeluk Agama :
Ø Pemeluk Agama Islam : 418 jiwa
Ø Pemeluk Agama Kristen : 2 jiwa
Ø Pemeluk Agama Katholik : 68 jiwa
Ø Pemeluk Agama Hindu : 3 jiwa